Senin, 05 Desember 2011

Elegi Pemberontakan Pendidikan Matematika 13: Apakah Matematika Kontradiktif? (Bagian Ketiga)

Aspek ontology
Hakekat matematika akan menjadi bangunan yang sempurna atau mencapai hakikat dunia seutuhnya jika memenuhi dua prinsip yaitu prinsip identitas dan prinsip kontradiksi.  Secara filsafat untuk membangun suatu ilmu harus dibangun dengan prinsip identitas dan defenisi pembentuk sistemnya harus bersifat kontradiksi karena semua yang ada didunia ini kontradiktif  termasuk matematika, karena tidak terlepas dari ruang dan waktu  
Aspek Estimologi
Untuk membuktikan defenisi pembentuk system dalam  matematika itu kontradiktif, maka   keinginan untuk  mempertahankan kekonsistenan harus dihilangkan dari dalam diri. Sehingga kontradiksi dalam matematika bida ditemukan
Aspek Aksiologi
Dengan menemukan adanya kontradiksi dalam Unsur Pembentuk Sistem Matematika, maka keinginan untuk membangun dunia bisa terwujudkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar